Menguji Respon Frekuensi dari Peralatan Telekomunikasi

menguji respon frekuensi

Tridinamika.com – Menguji respon frekuensi yang dipancarkan dari suatu peralatan telekomunikasi harus dilakukan untuk memastikan peralatan tersebut sesuai dengan standar.

Perkembangan telekomunikasi saat ini berkembang dengan pesat. Tidak hanya dari sumber daya manusianya saja yang saat ini sudah banyak keahlian dan keterampilan, tetapi juga perkembangan peralatannya.

Peralatan yang dahulunya manual tetapi sekarang sudah berkembang ke peralatan otomatis maupun peralatan yang berbasis computer. Segala bentuk fluktuasi frekuensi dapat di cek secara realtime.

Fitur yang ditawarkan dalam sebuah peralatan telekomunikasi professional pun kian banyak sehingga kita sebagai pelaku industri ini perlu selalu beradaptasi atas perkembangan.

Tetapi peralatan yang tadi disebut pastinya perlu adanya pemeliharaan dan pemastian kualitas. Setiap aktifitas industri telekomunikasi pastinya memiliki standar dan tolak ukur dasar. Maka sudah seharusnya ada pemeliharan atau maintenance.

Dalam proses pemeliharaan pun pastinya juga harus memiliki alat pengukurnya. Salah satunya adalah Network Analyzer.

Kami PT Tridinamika Jaya Instrumen sebagai distributor resmi Siglent di Indonesia ingin memperkenalkan produk network analyzer dari Siglent seri SNA5014A.

SNA5014A merupakan instrument yang efektif untuk menentukan Q-factor, bandwidth, dan kerugian penyisipan filter, fitur konversi impedansi, pergerakan bidang pengukuran, limit testing, ripple test.

Produk ini juga mendukung koreksi parameter hamburan SOLT, SOLR, TRL, Response and Enhanced Response untuk meningkatkan flesibilitas dalam R&D dan aplikasi manufaktur.

Untuk pemesanan dan jasa pengukuran dari kami dapat Anda hubungi sales kami di WA 0813-8794-7428 atau email kami di [email protected]. Jasa pengukuran dan kalibrasi alat lainnya dapat mengunjungi laman website kami di sini.

LATEST POST

Share:

WhatsApp
Twitter
Facebook
Telegram
LinkedIn
Email

Most Popular

Get The Latest Updates

Subscribe To Our Weekly Newsletter

COMING SOON !

Related Posts

kamera tilang elektronik
adminseo

Cara Kerja Kamera Tilang Elektronik

Cara Kerja Kamera Tilang Elektronik Kamera tilang elektronik, juga dikenal sebagai Electronic Traffic Enforcement System (ETES) atau Electronic Traffic Management System (ETMS), adalah teknologi pengawasan

Read More »
kamera elektronik
adminseo

Cara Kerja Kamera Elektronik

Cara Kerja Kamera Elektronik Kamera elektronik, yang juga dikenal sebagai kamera digital, bekerja dengan menggunakan sensor elektronik untuk mengubah cahaya menjadi sinyal digital, yang kemudian

Read More »

Request For Quotation

Enjoy Special Offer Only For You

Contact Us :